Ditemukan Survivor Korban Tenggelam

PIMRED
Publiser ~
0

Bondowoso, mitrajatim.com - Kronologi lengkap yang di dapatkan dari Mako BPBD Bondowoso survivor pada tgl 25 Januari 2022 sekira pukul 08.00 WIB  berangkat memancing dijembatan menuju Gentong Taman Krocok tepatnya di RT. 18, Dsn. Wringin Jajar, Ds. Kalitapen, Kec. Tapen, Kab. Bondowoso, mengendarai sepeda motor Honda Beat warna merah nomor polisi P 5683 FE dimana sepeda motor tersebut dititipkan dirumah B. Limu yg lokasinya tdk jauh dari TKP.

" Saat survivor memancing dibawah tebing sungai turun menggunakan tali seadanya, namun sampai jam 24.00 WIB survivor tidak kunjung kembali untuk mengambil sepeda, akhirnya kelurga melapor ke pihak terkait.

Dampak  1 Survivor atas nama Anang Ardi Hamzah alias Pak Wulan Saiful, data diri survivor TTL : Bondowoso, 21 Maret 1987, pekerjaan buruh harian, alamat Rt. 08, Rw. 03, Ds. Sumberpandan, Kec. Grujugan, Kab. Bondowoso*

Terlibat di lokasi BPBD KABUPATEN BONDOWOSO, BPBD Kabupaten Situbondo, Basarnas Pos SAR Jember, TAGANA Situbondo, Satpol PP Situbondo, Relawan, BP13•11, TNI & POLRI

Upaya yang dilakukan :

- BPBD bersama Agen melakukan Assessment di lokasi kejadian

- Basarnas, BPBD bersama pihak terkait memulai operasi SAR

Kendala

- Jaringan komunikasi tidak mendukung

- Akses menuju lokasi terbatas

Kondisi Terkini

1. Sampai laporan ini  dikirim situasi dan kondisi wilayah Bondowoso terpantau Amandali

2. Saat ini pantauan cuaca secara visual di wilayah Kab. Bondowoso dan sekitarnya Cerah Berawan

3. Survivor berhasil di temukan di dermaga panarukan, Situbondo dan langsung dibawa ke RSUD Situbondo sebelum diserahkan oleh keluarga. (Tim)


Posting Komentar

0Komentar

Terimakasih atas tanggapan dan komentar anda, kami team Redaksi akan menyaring komentar anda dalam waktu dekat guna kebijakan komonikasi untuk menghindari kata kata kurang pantas, sara, hoax, dan diskriminasi.
Dalam jangka waktu 1x24 jam segera kami balas
Kami tunggu saran dan kritikannya, salam !!!

Posting Komentar (0)