Buka Bersama, Serta Pengajian di Mushola Istiqomah

Mitra Jatim
Publiser ~
0

Boyolali, MITRAJATIM.COM - Buka bersama dan pengajian di mushola Istiqomah Boyolali.            Minggu 2 April 2023.

Terlihat semarak di padati ratusan jamaah, menggelar acara buka bersama serta mendengarkan tauziah ceramah agama oleh Ustaddah mudah yang sedang naik daun mbak Inayah dari Jetis Boyolali.

Dalam ceramahnya, Ustadda Inayah menganjurkan para ibu di larang ngerumpi (menjelek jelekkan) orang lain yang bisa membatalkan puasa.

Dalam menjalankan puasa di harap menahan amarah (sabar), dan dihimbau selau bersyukur, diharapkannya para ibu ibu harus pandai mengarahkan anak anaknya dan di didik tentang ilmu agama Islam.

Ustaddah Inayah, berharap putra putrinya di ajak untuk mengikuti buka bersama dan mengikuti  pengajian di mushola maupun di masjid, di samping itu agar bersama sama melestarikan adat istiadat Jawa.

Acara ini di barengi  dengan derasnya hujan, namun tidak mengurangi semangat para jamaah bapak bapak dan ibu ibu yang menghadiri buka bersama dan pengajian di mushola Istiqomah di dukuh Pelang RT 07 RW 3 Bade, Klego, Boyolali.

Dalam acara tersebut hadir juga seorang tokoh Kyai Haji Muhamad Ngateno sebagai takmir mushola Istiqomah hadir pula ustad Muhamad selamet, tak ketinggalan hadirNya pelukis kondang Ki Djoko Sutedjo ia mengatakan acara buka bersama dan pengajian terus di lestarikan haji M Ngateno memang setiap bulan puasa mushola ini selalu mengadakan buka bersama dan pengajian. Pungkasnya. (*)

Posting Komentar

0Komentar

Terimakasih atas tanggapan dan komentar anda, kami team Redaksi akan menyaring komentar anda dalam waktu dekat guna kebijakan komonikasi untuk menghindari kata kata kurang pantas, sara, hoax, dan diskriminasi.
Dalam jangka waktu 1x24 jam segera kami balas
Kami tunggu saran dan kritikannya, salam !!!

Posting Komentar (0)