Sebagai bagian dari perayaan, seluruh karyawan Kantor Pertanahan mengenakan pakaian adat Nusantara yang beragam, menampilkan kekayaan budaya dari berbagai daerah di Indonesia. Pakaian adat yang dipilih mencerminkan semangat persatuan dan keberagaman bangsa.
Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari seluruh karyawan dan menjadi momen yang mempererat rasa kebersamaan dan cinta tanah air. Upacara di Kantor Pertanahan Bondowoso diakhiri dengan doa dan penampilan lagu-lagu kebangsaan, menambah suasana meriah dan penuh makna.
Setelah itu Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten Bondowoso, Zubaidi, A.Ptnh., M.Si., QRMP. melakukan pemotongan tumpeng di ruang pelayanan kantor untuk bentuk rasa syukur di momen kemerdekaan Indonesia
Sebagai bagian dari perayaan, seluruh karyawan Kantor Pertanahan mengenakan pakaian adat Nusantara yang beragam, menampilkan kekayaan budaya dari berbagai daerah di Indonesia. Pakaian adat yang dipilih mencerminkan semangat persatuan dan keberagaman bangsa. (Van/Sh-Tim)
Terimakasih atas tanggapan dan komentar anda, kami team Redaksi akan menyaring komentar anda dalam waktu dekat guna kebijakan komonikasi untuk menghindari kata kata kurang pantas, sara, hoax, dan diskriminasi.
Dalam jangka waktu 1x24 jam segera kami balas
Kami tunggu saran dan kritikannya, salam !!!